Ini Kode Etik Analis Sistem Yang Perlu Kamu Ketahui
Analis sistem adalah seseorang yang bertanggung jawab atas penelitian, perencanaan, pengkoordinasian, dan merekomendasikan pemilihan perangkat lunak dan sistem yang paling sesuai dengan kebutuhan organisasi bisnis atau pada perusahaan. Analis sistem sangat memegang peranan yang sangat penting dalam proses pengembangan sistem. Seorang analis sistem juga harus memiliki setidaknya empat keahlian seperti analisis, teknis, manajerial, dan interpersonal (berkomunikasi dengan orang lain). Tak hanya itu, seorang analis sistem juga harus mengetahui dan menerapkan kode etik analis sistem. Karena hal itulah yang akan membuat seorang analis sistem dapat bekerja dengan baik. Berikut kode etik analis sistem yang perlu kamu ketahui.
1. Seorang Analis Sistem Harus Mampu Berkomunikasi dengan Baik
Seorang analis sistem ketika berinteraksi dengan seorang pelanggan, dia harus memahami kebutuhan yang diinginkan oleh pelanggannya, apa yang diminta dari pelanggan harus sesuai dan terpenuhi dengan baik. Hal ini juga harus dilakukan ketika dia sedang berinteraksi dengan seorang desainer untuk mengemukakan antarmuka yang diinginkan atas suatu perangkat lunak. Dan seorang analis sistem diharuskan mampu berinteraksi ataupun memandu seorang programer dalam proses pengembangan sistem agar tetap pada batasan-batasannya.
2. Seorang Analis Sistem Diharuskan Membuat Sistem yang Baik
Seorang analis sistem tidak boleh membuat sistem yang sulit dengan sengaja ataupun tidak sengaja. Hal ini akan membuat seorang desainer, Programmer ataupun pengguna menjadi tidak paham dengan sistem yang telah dibuat. Sistem yang sulit tersebut juga memungkinkan sistem tersebut menjadi tidak akurat.
3. Seorang Analis Sistem Harus Bisa Bekerja Sama
Pada saat analis sistem menjadi perantara atau penghubung antara perusahaan penjual perangkat lunak dengan organisasi tempat dia bekerja, maka kerja sama yang baik perlu diperlihatkan demi terjalinnya ikatan kerja sama yang kuat. Tak hanya itu, agar di antara kedua pihak tersebut bisa saling percaya harus memiliki kejujuran.
Baca juga artikel lainnya : Kelebihan dan Kekurangan Bahasa Pemrograman Golang
4. Seorang Analis Sistem Tidak Boleh Ambil Keuntungan
Seorang analis sistem tidak boleh mencari keuntungan tambahan dari proyek yang dikerjakan olehnya dan telah didanai oleh pihak kedua tanpa izin. Hal ini akan menjadi masalah yang sangat besar bagi kedua belah pihak. Dan dapat mengakibatkan terhambatnya proyek tersebut atau mungkin batal.
5. Seorang Analis Sistem harus dapat memutuskan sesuatu
Seorang analis sistem diharuskan dapat bersikap dengan tegas dalam memutuskan sesuatu, melakukan pengujian sistem baik dengan data sampel atau data sebenarnya untuk membantu para penguji. Di sini seorang analis sistem harus bertindak tegas dalam suatu pengujian sistem agar hasilnya pun berdampak baik juga.
6. Seorang Analis Sistem Harus Memliki Kejujuran
Kejujuran merupakan hal yang sangat penting di dunia ini, baik itu di keluarga ataupun dunia kerja. Hal ini juga sangat penting dan berlaku bagi seorang analis sistem. Kejujuran dia sangat penting dalam karirnya sebagai seorang analis sistem. Melakukan hal jujur dalam bekerja dan apalagi sampai mencuri software khususnya development tools, itu sangat tidak diperbolehkan.
7. Seorang Analis Sistem Harus Akurat
Akurat dalam menjalankan proses analis sistem, dan pada saat melakukan studi kelayakan sistem komputer harus memiliki keakuratan yang tinggi untuk memutuskan apakah sistem komputer tersebut layak untuk digunakan atau tidak.
8. Seorang Analis Sistem Harus dapat Berpikir Kreatif
Berpikir kreatif dalam pemecahan masalah , dapat dengan mudah ketika menyelesaikan masalah-masalah yang datang dengan melahirkan/menciptakan sistem yang baru dan lebih baik dari sistem sebelumnya.
9. Seorang Analis Sistem tidak boleh melakukan sesuatu tanpa izin
[fusion_builder_container hundred_percent=”no” hundred_percent_height=”no” hundred_percent_height_scroll=”no” hundred_percent_height_center_content=”yes” equal_height_columns=”no” menu_anchor=”” hide_on_mobile=”small-visibility,medium-visibility,large-visibility” status=”published” publish_date=”” class=”” id=”” background_color=”” background_image=”” background_position=”center center” background_repeat=”no-repeat” fade=”no” background_parallax=”none” enable_mobile=”no” parallax_speed=”0.3″ video_mp4=”” video_webm=”” video_ogv=”” video_url=”” video_aspect_ratio=”16:9″ video_loop=”yes” video_mute=”yes” video_preview_image=”” border_size=”” border_color=”” border_style=”solid” margin_top=”” margin_bottom=”” padding_top=”” padding_right=”” padding_bottom=”” padding_left=””][fusion_builder_row][fusion_builder_column type=”1_1″ spacing=”” center_content=”yes” link=”” target=”_self” min_height=”” hide_on_mobile=”small-visibility,medium-visibility,large-visibility” class=”” id=”” background_image_id=”” background_color=”” background_image=”” background_position=”left top” undefined=”” background_repeat=”no-repeat” hover_type=”none” border_size=”0″ border_color=”” border_style=”solid” border_position=”all” border_radius_top_left=”” border_radius_top_right=”” border_radius_bottom_left=”” border_radius_bottom_right=”” box_shadow=”no” box_shadow_vertical=”” box_shadow_horizontal=”” box_shadow_blur=”0″ box_shadow_spread=”0″ box_shadow_color=”” box_shadow_style=”” padding_top=”” padding_right=”” padding_bottom=”” padding_left=”” margin_top=”” margin_bottom=”” animation_type=”” animation_direction=”left” animation_speed=”0.3″ animation_offset=”” last=”no”][fusion_text columns=”” column_min_width=”” column_spacing=”” rule_style=”default” rule_size=”” rule_color=”” hide_on_mobile=”small-visibility,medium-visibility,large-visibility” class=”” id=””]
Klik dibawah ini untuk informasi tentang IT Training dan Info Loker seputar IT
⇓
[/fusion_text][fusion_button link=”https://api.whatsapp.com/send?phone=62816999735″ text_transform=”uppercase” title=”” target=”_self” link_attributes=”” alignment=”center” modal=”” hide_on_mobile=”small-visibility,medium-visibility,large-visibility” class=”” id=”” color=”default” button_gradient_top_color=”” button_gradient_bottom_color=”” button_gradient_top_color_hover=”” button_gradient_bottom_color_hover=”” accent_color=”” accent_hover_color=”” type=”” bevel_color=”” border_width=”” size=”” stretch=”default” shape=”” icon=”fa-whatsapp fab” icon_position=”left” icon_divider=”no” animation_type=”fade” animation_direction=”static” animation_speed=”0.3″ animation_offset=””]Hubungi Kami[/fusion_button][/fusion_builder_column][/fusion_builder_row][/fusion_builder_container]
Seorang analis sistem tidak boleh menerima dana tambahan dari berbagai pihak eksternal dalam suatu proyek secara bersamaan kecuali mendapatkan izin dan sudah disepakati bersama.
10. Seorang Analis Sistem Harus Membuat Sistem yang Tidak Menjatuhkan
Hal ini sangat penting untuk diperhatikan oleh seorang analis sistem yaitu dia tidak boleh membuat sistem yang dengan sengaja menjatuhkan sistem lain untuk mengambil keuntungan dalam menaikkan status.
11. Seorang Analis Sistem Diwajibkan Untuk Menjaga Data Perusahaan
Kerahasian data-data karyawan sangat penting bagi sebuah perusahaan, dan inilah yang perlu diperhatikan oleh seorang analis sistem yaitu diwajibkan untuk menjaga dan tidak boleh membeberkan data-data penting karyawan dalam perusahaan.
12. Seorang Analis Sistem Harus Menggunakan Sistem yang Asli
Maksudnya adalah seorang sistem analis tidak boleh menggunakan sistem yang telah ada sebelumnya dengan hak cipta kecuali telah membeli atau telah meminta izin dari yang membuat sistem tersebut. Hal ini sangat penting untuk diperhatikan oleh analis sistem.
Baca juga artikel lainnya : 7 Hal Penting Ini Wajib Dipahami Seorang Back-End Developer
13 Seorang Analis Sistem Harus Menjaga Hubungan dengan Karyawan Lain
Maksudnya adalah seorang analis sistem tidak pernah mengambil keuntungan dari pekerjaan orang lain demi keuntungan dirinya sendiri. Hal ini sangat perlu diperhatikan oleh seorang analis sistem ketika bekerja pada sebuah perusahaan, apalagi perusahaan tersebut sudah besar.
14. Seorang Analis Sistem Tidak Boleh Mempermalukan Profesinya
Ini salah satu hal penting lainnya bagi seorang analis sistem, menjaga nama baik dirinya di mata perusahaan dan karyawan lain, memiliki pengaruh besar dalam karir seorang analis sistem. Hal itu meliputi kejujuran, perilaku serta sikap yang ditunjukan.
15. Seorang Analis Sistem Harus Mengikuti Perkembangan
Terus mengikuti pada perkembangan ilmu komputer adalah hal yang sangat penting untuk dilakukan oleh seorang analis sistem. Hal ini akan sangat membantu ketika sedang mengerjakan sebuah proyek dalam memilih sistem dan tools apa yang baru dan cocok digunakan oleh proyek tersebut. Serta juga dapat mengetahui cara baru yang dapat membantu menyelesaikan masalah ketika terjadi pada proyeknya.
TOG Indonesia can provide IT professionals for temporary, fixed-period placement in your company for project-based assignments: IT Developer, Software Tester, Project Manager, Business Analyst, System Analyst, Security Engineer, etc.
Please FOLLOW our Social Media: —> Facebook, Twitter, Instagram, and Linkedin
We provide competent trainers in the field of Information and Technology with a certified and proven track record for developing human resources from leading multinational and national companies in Indonesia. To formalize the training program while creating a strong foundation for educational programs, Triple One Global Indonesia develops by combining high quality IT education and IT Training to add broad insights into the latest developments.
Kode etik analis sistem memiliki peranan yang sangat besar bagi seorang analis sistem. Hal ini dapat membantu analis sistem dalam melakukan pekerjaannya serta menjaga kualitas diri sebagai seorang analis sistem.
Jika Anda seorang Programmer serta sedang mencari pekerjaan menjadi Programmer, Anda bisa menghubungi kami. Karena ada ribuan lowongan pekerjaan di bidang IT yang menunggu untuk kamu lamar. silakan klik link di bawah ini.
Contact
Phone: 021-21192578, WhatsApp: 0816999735
Email: recruitment@tog.co.id