Peran Analis Sistem Di Dalam Dunia IT
Dalam bidang IT, teknologi, dan khususnya dibidang komputer, kita pasti mengenal dengan yang namanya sistem analis. Sistem analisis memiliki peranan yang cukup penting dalam suatu perusahaan. Berikut ini adalah peran dari seorang sistem analis pada suatu perusahaan.
Tugas dari Seorang Sistem Analis
Sistem analis memiliki beberapa banyak tugas yang sangat penting seperti :
- Berinteraksi dengan pelanggan untuk memahami kebutuhan sistem yang akan di gunakan.
- Diharuskan agar selalu Berinteraksi dengan desainer untuk mengemukakan antarmuka yang diinginkan atas suatu perangkat lunak.
- Berinteraksi serta memandu Programmer dalam proses pengembangan sistem agar tetap berada pada jalurnya dan berjalan dengan baik..
- Harus melakukan pengujian sistem baik dengan data sampel atau data sesungguhnya untuk membantu para penguji.
- Mengimplementasikan sistem baru/sistem usulan yang akan digunakan perusahaan.
- Menyiapkan dokumentasi berkualitas.
Baca juga artikel lainnya : Kelebihan dan Kekurangan Bahasa Pemrograman Golang
Fungsi Sistem Analis
Sistem analisis juga memiliki peranan yang penting seperti :
- Bisa mengenali beragam persoalan dari penggunanya
- Bisa memastikan secara benar mengenai tujuan yang perlu diperoleh supaya bisa melengkapi keperluan penggunanya
- Bisa mempunyai cara pilihan dalam menyelesaikan persoalan pada sistem
- Dapat menyusun ataupun membuat konsep penjadwalan sistem yang sesuai dengan apa yang dibutuhkan oleh penggunanya
Tanggung Jawab Seorang Analis Sistem
Sistem analisis juga memiliki tanggung jawab yang harus dilakukan seperti
- Pengambilan data yang efektif dari sumber bisnis.
- Aliran data menuju ke komputer.
- Pemrosesan dan penyimpanan data dengan komputer.
- Memberikan aliran dari informasi yang berguna kembali ke proses bisnis dan penggunanya.
[fusion_builder_container hundred_percent=”no” hundred_percent_height=”no” hundred_percent_height_scroll=”no” hundred_percent_height_center_content=”yes” equal_height_columns=”no” menu_anchor=”” hide_on_mobile=”small-visibility,medium-visibility,large-visibility” status=”published” publish_date=”” class=”” id=”” background_color=”” background_image=”” background_position=”center center” background_repeat=”no-repeat” fade=”no” background_parallax=”none” enable_mobile=”no” parallax_speed=”0.3″ video_mp4=”” video_webm=”” video_ogv=”” video_url=”” video_aspect_ratio=”16:9″ video_loop=”yes” video_mute=”yes” video_preview_image=”” border_size=”” border_color=”” border_style=”solid” margin_top=”” margin_bottom=”” padding_top=”” padding_right=”” padding_bottom=”” padding_left=””][fusion_builder_row][fusion_builder_column type=”1_1″ spacing=”” center_content=”yes” link=”” target=”_self” min_height=”” hide_on_mobile=”small-visibility,medium-visibility,large-visibility” class=”” id=”” background_image_id=”” background_color=”” background_image=”” background_position=”left top” undefined=”” background_repeat=”no-repeat” hover_type=”none” border_size=”0″ border_color=”” border_style=”solid” border_position=”all” border_radius_top_left=”” border_radius_top_right=”” border_radius_bottom_left=”” border_radius_bottom_right=”” box_shadow=”no” box_shadow_vertical=”” box_shadow_horizontal=”” box_shadow_blur=”0″ box_shadow_spread=”0″ box_shadow_color=”” box_shadow_style=”” padding_top=”” padding_right=”” padding_bottom=”” padding_left=”” margin_top=”” margin_bottom=”” animation_type=”” animation_direction=”left” animation_speed=”0.3″ animation_offset=”” last=”no”][fusion_text columns=”” column_min_width=”” column_spacing=”” rule_style=”default” rule_size=”” rule_color=”” hide_on_mobile=”small-visibility,medium-visibility,large-visibility” class=”” id=””]
Klik dibawah ini untuk informasi tentang IT Training dan Info Loker seputar IT
⇓
[/fusion_text][fusion_button link=”https://api.whatsapp.com/send?phone=62816999735″ text_transform=”uppercase” title=”” target=”_self” link_attributes=”” alignment=”center” modal=”” hide_on_mobile=”small-visibility,medium-visibility,large-visibility” class=”” id=”” color=”default” button_gradient_top_color=”” button_gradient_bottom_color=”” button_gradient_top_color_hover=”” button_gradient_bottom_color_hover=”” accent_color=”” accent_hover_color=”” type=”” bevel_color=”” border_width=”” size=”” stretch=”default” shape=”” icon=”fa-whatsapp fab” icon_position=”left” icon_divider=”no” animation_type=”fade” animation_direction=”static” animation_speed=”0.3″ animation_offset=””]Hubungi Kami[/fusion_button][/fusion_builder_column][/fusion_builder_row][/fusion_builder_container]
Peranan Analis Sistem pada Lingkup Kerja
Peranan analisis sistem di lingkup kerja seperti :
- Menyaring persyaratan akhir sistem
- Menjelaskan batasan teknologi
- Menjelaskan batasan persyaratan bisnis
- Memfasilitasi pelaksanaan proses
- Mengidentifikasi permasalahan ruang lingkup kerja
- Mereview persyaratan akhir sistem untuk penyelesaian permasalahan
- Menjembatani antara permasalahan daerah kerja dengan teknologi penyelesaiannya
Peranan Analis Sistem Secara Teknis
Peranan analisis sistem secara teknis seperti
- Mengembangkan standar, template, dan prosedur untuk mempercepat perkembangan
- Mengkontribusikan metodologi perusahaan
- Menjabarkan sistem yang dibutuhkan kepada tim pengembang
- Mengawasi kegiatan yang dilakukan komunitas pekerja
- Membantu tim pengetesan untuk mengembangkan tes perencanaan dan tes kasus
- Bekerja secara ekstensif sebagai pengembang
Baca juga artikel lainnya : 7 Hal Penting Ini Wajib Dipahami Seorang Back-End Developer
Peranan Analis Sistem Sebagai Manajemen
Peranan analisis sistem secara teknis seperti
- Membantu dalam mengembangkan proposal proyek dan pendanaan proyek secara menyeluruh
- Bekerja dengan arsitek teknis dan manajer proyek dalam menyeimbangkan persyaratan bisnis, teknis dan biaya
- Membantu manajemen proyek dalam mengontrol lingkup pekerjaan
- Bekerja secara mandiri sebagai ahli strategi dengan klien
TOG Indonesia can provide IT professionals for temporary, fixed-period placement in your company for project-based assignments: IT Developer, Software Tester, Project Manager, Business Analyst, System Analyst, Security Engineer, etc.
Please FOLLOW our Social Media: —> Facebook, Twitter, Instagram, and Linkedin
We provide competent trainers in the field of Information and Technology with a certified and proven track record for developing human resources from leading multinational and national companies in Indonesia. To formalize the training program while creating a strong foundation for educational programs, Triple One Global Indonesia develops by combining high quality IT education and IT Training to add broad insights into the latest developments.
Seorang sistem analis akan menjadi lebih baik lagi dalam menjalankan pekerjaannya apabila dia telah menguasai pengetahuan yang luas mengenai bisnis dan proses sehingga dapat pula berperan sebagai perencana strategi, rekayasa bisnis sebaik ahli teknologi informasi, dan memungkinkan penggunaan teknologi. Oleh karena itu peran dari analis sistem pada sebuah proyek di suatu perusahaan menjadi hal yang sangat penting.
Jika Anda seorang Programmer serta sedang mencari pekerjaan menjadi Programmer, Anda bisa menghubungi kami. Karena ada ribuan lowongan pekerjaan di bidang IT yang menunggu untuk kamu lamar. silakan klik link di bawah ini.
Contact
Phone: 021-21192578, WhatsApp: 0816999735
Email: recruitment@tog.co.id